Kamis, 20 April 2017

JAP : Monumen Perjuangan Tri Yudha Sakti


 ( Ket: f/11 | 1/50sec | ISO-200 )

Monumen Perjuangan Tri Yudha Sakti atau lebih dikenal dengan nama Tugu Tiga terletak di Kecamatan Sukasada, Singaraja. 



( Ket: f/22 | 1/13sec | ISO-200 )

Tiga patung pahlawan yang berdiri tegak menghadap ke utara. Tiga pahlawan itu adalah Letkol (Anumerta ) I Gusti Putu Wisnu (Letkol Wisnu), Mayor (Anumerta) Nengah Metra (Mayor Metra) dan Mayor (Anumerta) I Gede Muka Pandan (Kapten Muka).



( Ket: f/22 | 1/20sec | ISO-200 )

Keindahan pertaman di kawasan Monumen Perjuangan Tri Yudha Sakti yang ditata dengan rapi dan dirawat dengan baik oleh petugas.




( Ket: f/11 | 1/30sec | ISO-200 )


( Ket: f/11 | 1/20sec | ISO-200 )


( Ket: f/11| 1/30sec | ISO-200 )

Mereka adalah sosok petugas yang menjaga selalu kebersihan dan keasrian Monumen Perjuangan Tri Yudha Sakti. Oleh karena itu, jika berkunjung kesana, jangan lupa untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan sekitar kawasan tersebut dengan hanya tidak membuang sampah di tempat yang tidak seharusnya. Terimakasih sudah berkunjung :)